Babinsa Koramil Krembangan Intensif Komsos Bersama Warga Dupak Surabaya




KABARPROGRESIF.COM : (Surabaya) Dalam rangka mengoptimalkan komunikasi sosial (Komsos) Satuan Komando Kewilayahan dengan Komponen Masyarakat dengan harapan pelaksanaannya dapat mencapai hasil yang optimal sesuai dengan tujuan dan sasaran yang telah ditentukan hal ini menjadi tanggung jawab dan tugas bagi satuan jajaran Koramil.
  
Sementara di lapangan, Babinsa Koramil 0830/01 Krembangan jajaran Kodim 0830/Surabaya Utara Serma Arif Muntaviv melaksanakan melaksanakan kegiatan Komsos  dengan  warga Babatan RW.2 Kelurahan Dupak Kecamatan Krembangan Kota Surabaya. Senin (30/5/2016)

Harmono warga setempat, merasa gembira dengan kehadiran Babinsa Serma Arif Muntaviv, karena dengan dengan sistem anjangsana seperti inilah kedekatan serta kebersamaan antara Koramil 0830/01 Krembangan dapat terjalin dengan baik sehingga sasaran kegiatan binter dapat tercapai dengan optimal sesuai dengan tujuan yang diharapkan.  (arf)

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Sahroni Minta Polri Ungkap Upaya Serangan Balik terhadap Kejagung

Begini Respon Dewan Pers Terkait Penetapan Tersangka Direktur Pemberitaan Jak TV

Peran Direktur TV di Kasus Perintangan Penyidikan Impor Gula dan Timah